Ilmu.
Ilmu akan menjadi
dangkal ketika si empunya sudah sangat merasa puas dengan apa yang ia ketahui &
miliki, ibarat memakai kacamata kuda, sangat terbuai, tidak sudi menengok kiri
kanan yang ternyata diluar sana ilmunya orang lain sudah jauh maju pesat, jauh
meninggalkan segalanya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar